Pages

Sunday, December 19, 2010

**Panggung Sandiwara**

Entah kenapa,
Tiba2 aja maLam ini aku begitu penasaran pada suatu cerita daLam sinetron, padahaL biasanya aku paLing benci sinetron.

Aku ingat cerita ini :
Adegan dimana si tokoh terkena sakit parah & di vonis akan meninggaL tak Lama Lagi.
LaLu si tokoh merekayasa adegan, berpura-pura jahat agar semua orang membencinya, dia meLakukan semua itu dengan satu tujuan. Yaitu agar orang2 tidak merasa sedih, tidak merasa iba dan menangis kasihan saat dia harus benar2 pergi.

Nyatakah adegan itu??
Menurutku itu haL yg bagus juga, karena Lebih baik di benci daripada di kasihani.

Mungkin aku akan meLakukan haL serupa jika kejadiannya seperti itu.

Mungkin daLam setiap kehidupan ini kita memainkan drama, mereka-reka meLakukan apa yang menurut kita baik demi orang2 yg kita sayangi.

IniLah kehidupan itu, tak semua yg kita Lihat itu sama dengan yg di rasakan maka jangan pernah meniLai sesuatu jika kita tidak benar2 mengetahuinya secara pasti karena dunia ini panggung sandiwara dimana semua orang adaLah pemain, sutradara sekaLigus penonton yg kritis.



.......Ney.......
Des, 19th 2010

No comments:

Post a Comment